Category Archives: Rumus

Rumus Mencari Luas Dan Keliling Lingkaran

Lingkaran merupakan salah satu bangun datar yang ada pada pelajaran matematika. Berikut adalah rumus untuk mencari luas dan keliling lingkaran yang dapat kita gunakan. Contoh soal mencari luas dan keliling lingkaran Misalnya diketahui jari-jari sebuah lingkaran adalah 14 cm, tentukanlah luas dan keliling dari lingkaran tersebut! Jawaban : Diketahui r = 14 cm L = π . r . r L = 22/7 x 14 x 14 L = 616… Read More »

Rumus Mencari Luas Permukaan dan Volume Tabung Beserta Contohnya

Tabung merupakan bangun tiga dimensi yang memiliki 2 rusuk dan 3 sisi. Berikut adalah rumus untuk mencari Luas Permukaan dan Volume Tabung. Diatas merupakan rumus mencari Volume Tabung dan Luas permukaan tabung, juga dilengkapi rumus mencari luas selimut tabung dan luas permukaan tabung tanpa tutup. Dengan diketahui r adalah jari-jari tabung, t adalah tinggi tabung dan π adalah 3,14 atau 22/7. Rumus dan Soal Mencari Volume Tabung Perhatikan gambar tabung… Read More »

Rumus Untuk Mencari Luas Dan Keliling Trapesium

Trapesium merupakan bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh empat buah rusuk, dua rusuk  di antaranya saling sejajartetapi panjangnya tidak sama. Terdapat tiga jenis trapesium yaitu Trapesium sembarang, Trapesium sama kaki, dan Trapesium siku-siku. Berikut ini merupakan rumus untuk mencari luas dan keliling dari trapesium.   Luas = 1/2 x (a + c) x t Keliling = sisi a +sisi b +sisi c +sisi d Ket : a = alas c = sisi yang sejajar dengan alas Contoh… Read More »

Rumus Untuk Cara Mencari Luas Dan Keliling Belah Ketupat

Belah ketupat merupakan salah satu bangun datar dua dimensi yang memiliki empat buah rusuk yang sama panjang, dan memiliki dua pasang sudut berhadapan sama besar. Bangun ini memiliki 2 buah garis diagonal. Lalu masih ingatkah anda bagaimana cara mencari luas dan keliling bangun ini? Ini dia Rumus untuk mencari luas dan keliling belah ketupat :   Luas = 1/2 x d1 x d2 Keliling = 4 x sisi Ket :… Read More »

Rumus Untuk Mencari Luas Dan Keliling Layang – Layang

Kali ini kami akan membahas mengenai Rumus untuk mencari luas dan keliling dari bangun layang – layang. Layang-layang memiliki 4 sisi dengan 2 pasang sisi yang sama panjang. Selain itu bangun ini memiliki 2 garis diagonal. Rumus luas dan kelilingnya yaitu : Luas = 1/2 x d1 x d2 Keliling = 2 x (sisi a + sisi b) Ket : d1 = diagonal 1 d2 = diagonal 2 Latihan: Tentukan luas dan… Read More »

Rumus Untuk Mencari Luas Dan Keliling Jajar Genjang

Anda masih ingat dengan jajar genjang?, jajar genjang merupakan salah satu bangun datar dengan memiliki 4 sisi. persoalan yang sering ditanyakan pada sekolah tingkat SD dan SMP biasanya tentang mencari luas dan keliling jajar genjang, maka dari itu kali ini akan membahas tentang rumus untuk mencari luas dan keliling suatu jajar genjang. Adapun rumusnya yaitu :   Luas = a x t Keliling = 2 x (sisi a + sisi… Read More »

Rumus Untuk Mencari Luas Dan Keliling Segitiga

Segitiga merupakan salah satu bangun datar dengan memiliki 3 sisi, mungkin anda sedang membutuhkan rumus untuk mencari luas dan keliling segitiga. Maka saat ini kami menulis tentang segitiga. Inilah rumusnya : Luas = 1/2 x a x t Keliling = sisi a + sisi b + sisi c Ket : a = alas t = tinggi Contoh : Jika diketahui panjang sisi a = 6 cm, sisi b= 7 cm, sisi c… Read More »

Rumus Untuk Mencari Luas Dan Keliling Persegi Panjang

Setelah sebelumnya membahas tentang luas dan keliling persegi, sekarang akan dibahas mengenai rumus untuk mencari luas dan keliling persegi panjang. Persegi panjang merupakan salah satu bangun datar yang memiliki 2 pasang sisi yang sama panjang. Berikut ini rumus luas dan keliling persegi panjang :   Luas = p x l Keliling = 2 x ( p + l ) Ket : p = panjang l = lebar Contoh : Tentukanlah luas dan… Read More »

Rumus Untuk Mencari Luas Dan Keliling Persegi

Hai semua, anda sedang mencari rumus untuk mencari luas dan keliling persegi?, mungkin saja ada yang sedang mencari tahu ataupun lupa cara bagaimana mencari luas ataupun keliling dari bangun datar yaitu persegi sebagai berikut :   Luas = s x s Keliling = 4 x s Keterangan : s = sisi Contoh : Misalkan sebuah persegi memiliki panjang sisi 5 cm, tentukanlah luas dan keliling dari persegi tersebut! Jawab : Luas… Read More »

Kumpulan Rumus Mencari Luas Dan Keliling Bangun Datar Lengkap

Hai sahabat pembaca setia, mungkin anda sedang membutuhkan rumus-rumus tentang bangun atau bidang datar?, berikut ini kami berikan kumpulan rumus untuk mencari luas dan keliling bangun datar yang lengkap untuk anda,: Persegi Luas = s x s Keliling = 4 x s Ket : s = sisi Persegi Panjang Luas = p x lKeliling = 2 x ( p + l )Ket :p = panjang l = lebar Segitiga Luas = 1/2… Read More »